Postingan

vulkanologi

Gambar
           Gunung berapi aktif Rinjani, di Indonesia Gunung Rinjani  adalah gunung yang berlokasi di Pulau  Lombok ,  Nusa Tenggara Barat . Memliki titik koordinat   8°24’52” S 116°27’35” E .  Gunung yang merupakan  gunung berapi kedua tertinggi di Indonesia dengan ketinggian 3.726 m  dpl  serta terletak pada lintang 8º25' LS dan 116º28' BT ini merupakan gunung favorit bagi pendaki Indonesia karena keindahan pemandangannya. Gunung ini merupakan bagian dari  Taman Nasional Gunung Rinjani  yang memiliki luas sekitar 41.330 ha dan ini akan diusulkan penambahannya sehingga menjadi 76.000 ha ke arah barat dan timur. Gunung Rinjani dengan titik tertinggi 3.726 m dpl, mendominasi sebagian besar pemandangan Pulau Lombok bagian utara. Di sebelah barat kerucut Rinjani terdapat  kaldera  dengan luas sekitar 3.500 m × 4.800 m, memanjang kearah timur dan barat. Di kaldera ini terdapat  Se...

Geologi Panas Bumi

Pot ensi dan Pemanfaatan Panas Bumi secara langsung di daerah Sulawesi Utara Energi panas bumi atau energi geothermal adalah sumber energi yang relatif ramah lingkungan karena berasal dari panas dalam bumi. Air yang dipompa ke dalam bumi oleh manusia atau sebab-sebab alami (hujan) dikumpulkan ke permukaan bumi dalam bentuk uap,yang bisa digunakan untuk menggerakkan turbin-turbin untuk memproduksi listrik. Biaya eksplorasi dan juga biaya modal pembangkit listrik geotermal lebih tinggi dibandinkan pembangkit-pembangkit listrik lain yang menggunakan bahan bakar fosil. Namun, setelah mulai beroperasi, biaya produksinya rendah dibandingkan dengan pembangkit-pembangkit listrik berbahan bakar fosil. Indonesia menjadi negara dengan urutan ketiga terbanyak menggunakan energi geothermal sebagai penghasil listrik di seluruh dunia setelah Meksiko. Indonesia memiliki potensi sebesar 40% sumber daya panas bumi karena mengandung cadangan panas bumi terbesar di dunia yang le...

Fasies gunung api dan aplikasinya

Fasies gunung api dan aplikasinya Sutikno bronto aa.       Fase gunung api terdiri atas fasies sentral, fasies proksimal, fasies medial dan fasies distal. Pada gunung api muda yang berumur kuarter – masa kini, pembagan fasiesnya relative mudah karena didukung oleh bentuk bentang alam berupa kerucut komposit yang masih sangat jelas. Fasies sentral terletak didaerah puncak, fasies proksimal dilereng atas, fasies medial dilereng bawah, dan fasies distal berada dikaki dan dataran disekitarnya. bb.      Untuk gunung api purba yang berumur tersier atau lebih tua dimana berbentuk kerucut dan kompositnya sudah tidak jelas, identifikasi fasies gunung api perlu diteliti berdasarkan pendekatan pada analisis inderaja-geomorfologi, statigrafi batuan gunung api, vulkanologi fisik, struktur geologi, dan petrologi geokimia. cc.       Dan pembagian fasies gunung api dapat dimanfaatkan untuk mendukung pencarian sumber-sumber baru dar...

GEOMORFOLOGI

Konsep Dasar Geomorfologi dan Aspek Aspek Geomorfologi Geomorfologi adalah ilmu yang mempelajari tentang bentuk permukaan bumi dan perubahan perubahan yang terjadi pada bumi 1.       Konsep dasar geomorfologi Ada 10 konsep dasar geomorfologi yang dikemukakan oleh seorang ilmuan geologi Thornburry (1976), yaitu: 1.       Preses fisikal yang sama dan hukum-hukum yang berlangsung saat sekarang juga berlangsung jaga pada jaman dahulu sepanjang waktu geologi dan memiliki intensitas yang berbeda. 2.       Struktur geologi yg dimana faktor control lebih dominan dalam evolusi bentuk lahan. 3.       Pada derajat tertentu permukaan bumi memiliki relief karena proses geomorfik bekerja dengan kecepatan yg berbeda. 4.       Proses geomorfik meninggalkan bekas menonjol pada bentuk lahan dan prose geomorfik berlangsung sesuai karakteristik bentuk lahan. 5...